Anna merasa cemas karena mengalami keputihan lebih banyak dari biasanya menjelang menstruasi. Ia bertanya-tanya, apakah ini tanda bahaya? Apakah tubuhnya baik-baik saja? Jika Anda pernah mengalami hal serupa, jangan khawatir! Keputihan sebelum menstruasi bisa menjadi bagian normal dari siklus atau tanda kondisi tertentu yang perlu perhatian lebih. Yuk, pelajari lebih lanjut agar lebih memahami perubahan keputihan sebelum menstruasi!
Setiap perempuan yang memiliki ovarium memiliki peluang terkena kanker ovarium. Meskipun pada beberapa perempuan menjalani pengangkatan ovarium, kanker ini juga dapat memengaruhi tuba falopi dan lapisan di dalam perut (peritoneum).
Penyakit menular seksual (PMS), atau Infeksi Menular Seksual (IMS), adalah infeksi yang menyebar melalui kontak seksual atau cairan tubuh. Indonesia menempati peringkat ke-5 sebagai negara dengan risiko PMS tertinggi di Asia.
Pada pap smear, penyedia layanan kesehatan mengambil sel dari leher rahim Anda untuk diperiksa di bawah mikroskop apakah ada tanda-tanda kanker. Pap smear juga dapat mendeteksi infeksi dan peradangan tertentu.
Nama “pap” diambil dari nama seorang dokter di Amerika yang mengembangkan tes ini, yaitu Dr. George Papanicolaou.
Menstruasi terjadi saat kehamilan tidak terjadi. Normalnya, sebulan sekali. Setiap perempuan setidaknya mengalami ketidakteraturan menstruasi di satu titik hidupnya. Ketahui apakah ketidakteraturan itu masih termasuk “normal” atau “abnormal”.
Angka kejadian kanker serviks terus meningkat. Meski penyebab terbesarnya adalah hubungan seksual, apakah tidak menjaga kebersihan bisa dikaitkan dengan kanker serviks?