Kolesterol dan Komplikasi yang Mengintai
Ditinjau oleh dr. Sarah Josephine

“Saya pikir hanya kecapekan biasa,” kata Pak Darto (56 tahun) sambil mengusap dadanya. “Ternyata itu serangan jantung. Dokter bilang, kolesterol saya sangat tinggi.”
Apa itu kolesterol?
Apa itu kolesterol tinggi?

1. Penyakit jantung koroner
2. Stroke
3. Penyakit vaskular perifer
4. Diabetes
5. Tekanan darah tinggi (hipertensi)
6. Batu empedu
Gejala kolesterol tinggi
- benjolan di sekitar lutut, ruas jari atau siku;
- bengkak di tendon Achilles;
- bintik kuning di sekitar kelopak mata;
- lingkaran putih/abu-abu di sekitar kornea mata.
Cara mengetahui dan mencegahnya

- konsumsi makanan rendah lemak jenuh (kurangi gorengan, santan, daging merah);
- perbanyak serat (sayur, buah, biji-bijian);
- aktif secara fisik minimal 30 menit sehari;
- berhenti merokok dan batasi alkohol;
- kelola stres dan tidur cukup.
Cek kolesterol Anda hari ini

Tentang GWS Medika
ReferensiBhf. Diakses pada 2025. High Cholesterol – Symptoms, Causes and Levels.
Healthline. Diakses pada 2025. Everything You Need to Know About High Cholesterol.
NCBI. Diakses pada 2025. Coronary Artery Diseases.
WebMD. Diakses pada 2025. Diaseses Linked to High Cholesterol.